Anak-anak prasekolah bisa menjadi sekelompok yang ribut, sulit diatur dan tenu saja sulit untuk belajar. Namun, setiap orang tua pastinya menginginkan anak-anak mereka sudah memiliki kemampuan memukai sedari kecil. Nah salah satu kemampuan yang kerap diimpikan para orang tua adalah bermain keyboard dan piano. Tak heran jika para orang tua bahkan sudah membeli keyboard dan beli speaker online sebelum memastikan anak-anaknya mampu memainkannya atau tidak.
Mengajar anak prasekolah untuk belajar keyboard punya rahasianya sendiri, tak bisa dilakukan sembarangan apalagi sampai menyamakannya dengan orang dewasa. Jika anda memiliki anak prasekolah dan meginginkannya berkenalahn dengan keyboard coba aplikasikan tips dibawah ini:
a. Gunakan daya tarik dengan lagu-lagu anak
Anak-anak menyukai musik yang ceria, bertema klasik dengan cerita-cerita kontol misalnya tentang dinosaurus. Cobalah buat anak anda menyukai musik terlebih dulu sebelum ia diperkenalkan dengan keyboard, ketika ia bersemangat maka mempelajari keyboard bukan lagi hal yang membosankan buatnya.
b. Ciptakan banyak gerakan
Buatlah agenda belajar yang sarat akan kegiatan menari, menyanyi, dan bermain game. Intinya banyak-banyak melakukan kegiatan yang megundang banyak perubahan posisi. Ketika anak-anak sudah mulai melompat dan bernyanyi itu tandanya mereka sudah sangat bersemangat
c. Tetap buat latihan ringan dan menyenangkan
Ingat anak-anak itu bukan orang dewasa, sehingga dalam setiap kegiatan belajar selalulah ciptakan suasana belajar menyenangkan dan menarik. Misalnya dengan memasukkan improvisasi. Dengarkan cerita anak-anak dan kolaborasikan dengan materi latihan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar